Hari libur menjadi hari yang dinanti-nantikan oleh pria, lalu apa kegiatan pria di rumah saat libur tiba? Intip di artikel ini ya! Saat libur banyak hal menarik yang bisa dilakukan misalnya nonton, healing atau wisata dan kegiatan menarik lainnya. Tapi sayangnya jalanan saat libur sering macet karena semua juga ingin liburan, belum lagi tempat hiburan yang penuh sesak dengan lautan manusia. Bukannya healing, jalanan yang macet justru membuat tubuh dan pikiran semakin penat. Oleh sebab itu, sebagian pria lebih memilih menghabiskan kegiatan liburnya di rumah saja. Lalu apa saja sih kegiatan pria di rumah saat libur? Intip di bawah ini yuk!
Bangun Siang
Kegiatan pria di rumah saat libur selalu diawali dengan bangun siang. Bukan menjadi rahasia umum jika pria sering bangun siang di kala libur. Bangun siang membawa efek positif bagi pria yaitu membuat tubuh dan pikiran menjadi lebih rileks kembali. Terlebih saat bekerja pikiran dan tubuh yang penat membuat seseorang ingin tidur lebih lama. Tidak hanya itu saja, saat malam hari banyak pria yang begadang menonton Hiburan atau main Pertandingan yang mengakibatkan bangun kesiangan.
Membersihkan Kamar
Bagi pria penyuka kebersihan, membersihkan kamar menjadi hal yang wajib dilakukan. Pria yang menyukai kebersihan akan merasa risih saat kamarnya berantakan, ia juga tidak akan bebas beraktivitas jika kamarnya masih berantakan. Maka dari itu, banyak yang memanfaatkan hari libur dengan membersihkan kamar agar lebih bersih dan tertata.
Nonton Hiburan
Banyaknya aplikasi untuk streaming Hiburan membuat pria juga suka menghabiskan waktunya untuk menonton Hiburan. Pria menyukai Hiburan yang menantang dan menegangkan. Tidak mengherankan jika banyak pria yang lebih suka di dalam kamar sambil menonton Hiburan tersebut.
Main Pertandingan
Tidak hanya menonton Hiburan saja, saat libur pria juga suka main Pertandingan. Dengan bermain Pertandingan adrenalin pria menjadi merasa tertantang, tidak hanya itu saja Pertandingan menjadi healing terbaik karena setelah bermain Pertandingan rasa penat dan lelah mendadak hilang. Nggak hanya bermain secara personal saja tapi pria juga suka mabar atau main bareng. Nggak perlu datang ke rumah, cukup online di akun Pertandingan saja sudah bisa main bersama.
Membaca Komik dan Manga
Kegiatan pria di rumah saat libur selanjutnya adalah membaca komik maupun manga. Saat sedang produktif, pria banyak membaca buku pelajaran, buku kampus, materi bisnis dan sebagainya. Semua buku tersebut membuat pusing dan penat karena bahasa formal yang kaku sulit dipahami. Membaca komik dan manga menjadi hiburan tersendiri karena bahasanya santai dan alur ceritanya yang menarik.
Jarang Mandi Tapi Memakai Parfum
Kegiatan rutin yang dilakukan pria saat libur selanjutnya adalah tidak atau jarang mandi tapi sering memakai parfum agar tetap wangi sehingga membuat mereka boros parfum. Jika idealnya mandi dua kali dalam sehari, saat libur pria hanya mandi satu kali sehari saat sore atau malam hari bahkan tidak sama sekali.
Order Makanan Online
Kegiatan pria di rumah saat libur yang terakhir adalah order makanan online. Saat libur pria ingin bersantai dan terbebas dari segala keribetan, dengan order makanan online pria bisa langsung makan tanpa harus capek-capek memasaknya terlebih lagi jika jauh dari keluarga.
Kegiatan pria di rumah saat libur seperti apa yang sering Anda lakukan? Nah, agar kegiatan di rumah tetap menyenangkan dan menciptakan mood positif gunakanlah parfum dari Gatsby, dengan aroma yang sensual, klasik dan menyegarkan parfum Gatsby bisa menjadi teman andalan Anda saat hari libur, buat tubuh Anda tetap wangi meski hanya di rumah dengan parfum Gatsby, kunjungi website Gatsby untuk mendapatkan informasi lebih lanjut!